Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

DCFX Trading Apakah Aman?

DCFX Review 2023 – DCFX Apakah Aman?

 DCFX (Deu Calion Futures) merupakan sebuah PT atau perusahaan yang memberikan fasilitas aplikasi trading forex, indeks saham, dan saham CDF. PT DCFX berlokasi di Indonesia ini letaknya di Jakarta.

Terbilang cukup baru di pada bidang forex, karena para penggunya DCFX ini dapat mengakses sekitar 70 jenis aset keuangan di seluruh negara Internasional. Memberikan jenis aset seperti Forex, Indeks Saham, Saham CDF dan Logam Mulia dengan penawaran harga dan komisi yang rendah. 

Apa Itu DCFX Trading

DCFX (Deu Calion Futures) adalah aplikasi trading yang memfasilitasi sebuah forex, indeks saham, logam mulia, dan CFD saham. PT DCFX sudah berdiri pada tahun 2004, dan DCFX broker ini sudah memiliki kurang lebih 25 pasang mata uang asing dan memberikan penggunanya gratis real time qoutes sepanjang waktu.

DCFX juga sudah memiliki lisensi keanggotaan sebagai Pialang Berjangka dari BAPPEBTI (Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi) dengan nomor lisensi 423/BAPPEBTI/SI/VII/2004. Dan sudah mempunyai sertifikat anggota dari BBJ (Bursa Berjangka Jakarta) dengan nomor SPAB-064/BBJ/04/04. Serta dilindungi oleh ASPEBTINDO (Asosiasi Perdagangan Berjangka Komoditi Indonesia).

Baca Juga: MIFX Trading Mudahkan Trader Pemula

Di tahun 2021 tepatnya bulan September, DCFX membuat aplikasi trading yang dapat digunakan oleh para trader awam, untuk Anda pengguna smartphone baik Android atau iOS sudah dapat menginstall aplikasi DCFX ini di Google Play Store atau App Store.

Kelebihan DCFX Trading

Banyak trader yang menjadikan aplikasi trading ini sebagai pilihan karena kelebihan dari DCFX ini karena kelebihannya, berikut kelebihan dari DCFX Trading.

  • Sudah bersertifikat, berlisensi dan diawasi oleh BAPPEBTI, KBI, BBJ dan ASPEBTINDO. Sehingga dana nasabah tentunya akan aman tidak perlu takut untuk diambil atau ditipu.
  • Trader dapat melalukan with draw atau penarikan dan deposit dana melalui bank Indonesia, misalnya BCA, dll dana langsung masuk tanpa hambatan.
  • Transaksi Jual Beli Perdagangan Saham Internasional seperti Amazon, Apple dan Facebook dengan komisi rendah mulai dari 0,4%.
  • Memberikan Real Time Qoutes gratis, dan memberikan dedikasi kepada nasabah.
  • Aplikasi pada mobile DCFX memiliki fitur yang cukup banyak, dan mudah juga digunakan untuk trader pemula.
  • Spread bermulai dari 0.0 pips.
  • Memiliki transaksi yang transparan dan stabil.
  • Customer service terbuka dari Senin hingga Jumat.

Kekurangan DCFX Trading

Berikut ini merupakan kekurangan DCFX Trading.

  • Biaya minimal deposit sekitar atau mulai dari Rp.3.000.000 yang mana bagi para trader pemula akan merasa keberatan karena minimum deposit yang cukup besar.

Apakah DCFX Trading Aman?

Aman. Karena perusahan DCFX, sudah memiliki lisensi BAPPEBTI dan memiliki sertifikat keanggotaan dari BBJ. Yang artinya PT ini sudah memiliki izin resmi dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi, dan para dana nasabah DCFX dijamin keamanannya, karena perusahan DCFX ini tidak dapat mengambil duit para nasabahnya.

Posting Komentar untuk "DCFX Trading Apakah Aman?"